Ticker

6/recent/ticker-posts

Miris! Beberapa Ilustrasi Pengaruh Negatif Sosial Media Terhadap Generasi Masa Kini

JagadMedia - Halo Jagadians! Kali ini bahasan kita cukup serius nih. Kalian pasti mengenal yang namanya sosial media kan? Yap, sosial media merupakan media berbasis online dimana penggunanya dapat dengan mudah berpartisipasi dalam jejaring sosial juga dunia virtual. Maraknya penggunaan sosial menimbulka pengaruh negatif terhadap penggunanya. Pengaruh negatif itu dapat di ilustrasikan seperti gambar dibawah ini

1. Tanpa sadar kita menjadi budak likers dimana kita melakukan atau membagikan sesuatu di sosial media tanpa berpikir panjang asal likers terus bertambah



2. Momen yang kita bagikan di sosial media terkadang berbanding terbalik dengan realita yang terjadi pada kita di dunia nyata



3. Trend media sosial yang terus mempengaruhi pola pikir kita sehingga terkadang kita lebih memilih untuk menjadi orang lain dibanding menjadi diri kita sendiri



4. Makin lama sosial media tidak memberi edukasi tetapi malah menampilkan hal-hal yang kurang edukasi





Nah itu dia tadi beberapa ilustrasinya, miris bukan? sosial media yang sebenarnya bisa menjadi platform positif dalam membagikan sesuatu malah terkadang menjadi platform untuk membuat diri tidak menjadi apa adanya dan juga mencaci satu sama lain. Kita harus cerdas dalam menggunakan platform sosial media ke ranah yang positif. See u on the next article!





Posting Komentar

0 Komentar